GENERASI PEMIMPIN MILENIAL PANTI ASUHAN MUHAMMADIYAH KOTA DEPOK

Authors

  • Agtovia Frimayasa a:1:{s:5:"id_ID";s:26:"Universitas Dian Nusantara";}
  • Ibnu Haris Nasution Universitas Dian Nusantara

Keywords:

Panti Asuhan Muhammadiyah, Pengabdian kepada Masyarakat, Pemimpin Generasi Milenial

Abstract

Tujuan kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat ini untuk berbagi ilmu dengan masyarakat sekitar. Pengabdian kepada masyarakat merupakan salah satu dari Tridharma Perguruan Tinggi yang menjadi kewajiban seorang yang memiliki profesi sebaga dosen.Hal ini merupakan kewajiban setiap dosen yang harus dilaksanakan setiap semesternya minimal 1 kali kegiatan pengabdian. Dalam dalam kegiatan pengabdian kepada masyarakat kali ini kami bersama tim mengusung tema yang berjudul “Pemimpin Generasi Milenia Panti Asuhan Muhammadiyah Kota Depok” Peserta dalam kegiatan pengabdian pada masyarakat adalah anak – anak Panti Asuhan Muhammadiyah Kota Depok sebanyak 30 anak . Metode yang digunakan dalam kegiatan ini memberikan pengetahuan dengan teori-teori yang relevan ,Kegiatan ini memiliki beberapa tahapan antara lain: mengajukan permohonan Kerjasama dengan pimpinan Panti Asuhan Muhammadiyah Kota Depok.

Published

2021-05-20

How to Cite

Frimayasa, A., & Nasution , I. H. . (2021). GENERASI PEMIMPIN MILENIAL PANTI ASUHAN MUHAMMADIYAH KOTA DEPOK. Andhara, 1(1), 30–38. Retrieved from http://jurnal.undira.ac.id/andhara/article/view/39