PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI, ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR DAN SEMANGAT KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN

Authors

  • Muhamad Ekhsan Universitas Pelita Bangsa
  • Andri Aprian
  • Ryani Dhyan Parashakti

DOI:

https://doi.org/10.59832/jpmk.v2i2.170

Keywords:

Komitmen organisasi, Organizational citizenship behavior, Semangat Kerja, Kinerja karyawan

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh komitmen organisasi, organizational citizenship behavior dan semangat kerja terhadap kinerja karyawan. Populasi dalam penelitian ini adalah karyawan PT Marugo Rubber Indonesia bagian produksi berjumlah 192. Sampel menggunakan  purposive sampling dengan responden sebanyak 66 orang. Jenis penelitian yang digunakan adalah kuantitatif. Metode analisis yang digunakan yaitu uji validitas, uji reabilitas, analisis regresi linear berganda dan uji hipotesa. Hasil dari penelitian ini membuktikakn bahwa terdapat pengaruh positif dan signifikant antara komitmen organisasi dnegan kinerja karyawan, terdapat pengaruh positif dan signifikant antara organizational citizenship behavior dengan kinerja karyawan, terdapat pengaruh positif dan signifikan antara semangat kerja dengan kinerja karyawan

Published

2022-08-03

How to Cite

Ekhsan, M., Aprian, A. ., & Parashakti, R. D. . (2022). PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI, ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR DAN SEMANGAT KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN. Jurnal Perspektif Manajerial Dan Kewirausahaan (JPMK), 2(2), 19–33. https://doi.org/10.59832/jpmk.v2i2.170